Pilihan
Mendagri: Tanggung Jawab Kepala Daerah ke Rakyat, Bukan Partai
Cuti Bersama 2025 dan Libur Awal Ramadhan 1446 H Resmi Ditetapkan
Gubri Abdul Wahid Sampaikan Program 100 Hari Kerja Usai Dilantik
Jokowi Imbau Kepala Daerah PDIP Hadir Retret: Ini Urusan Pemerintahan
Setelah di Lantik Presiden, Masyarakat Rohil Menunggu Janji Manis Bupati dan Wakil Bupati Yang Baru

Naik, Anggaran Pendidikan Rohil Nyaris Setengah Triliun

BAGANSIAPIAPI - Pemerintah Kabupaten Rokan Hilir tahun 2013 menganggarkan dana pendidikan Rp490 miliar atau nyaris setengah triliun rupiah. Dana ini disediakan untuk penanganan pendidkdn siswa dan menguliahkan guru ke jenjang Sarjana (S1) serta untuk meningkatan kualitas pendidikan.
"Alhamdulliah, tahun ini anggaran pendidikan Rohil meningkat dari tahun sebelumnya yakni sebesar Rp380 miliar menjadi Rp490 miliar. Anggaran ini untuk meningkatkan kualitas pendidikan di Rohil," ujar Kepala Dinas Pendidikan, Drs H Surya Arfan M Si melalui Sekretarisnya Azwar M Si, Senin (20/5).
Diterangkannya, penambahan anggaran ini seiring komitmen Pemkab Rohil memajukan dunia pendidikan. "Hingga kini sudah ribuan mahasiswa berprestasi yang dikuliahkan oleh Pemkab melalui Disdik, bahkan hingga dikuliahkan ke luar negeri. Beasiswa juga diberikan buat anak SD hingga mahasiswa," tambahnya.
Diakuinya, selain anggaran dari Pemkab Rohil yang cukup besar, Disdik Rohil juga mendapatkan alokasi tambahan dana pendidikan dari pemerintah pusat. "Kalau dari pemerintah pusat (APBN, red), seperti bantuan dana BOS sebesar Rp60 miliar," papar Azwar seperti dilansir metroriau. (rep05)
- Terpilih Secara Musyawarah Mufakat, Sucipto Resmi Jabat BUMDes Teluk Pulau Hulu
- Pemkab Serahkan Bantuan Korban Banjir Tanah Putih
- Aset Barang Bergerak Capai Rp7 Triliun
- di Kediamannya, Setiap Hari Dukungan "AMAN" Terus Berdatangan
- Dewan Rohil Mendukung Kades Baru Terpilih di Beri Pelatihan Pemerintahan
- Pemerintah Daerah Diminta Tanggap Dalam Penanggulangan Banjir
Tulis Komentar